Close
Skip to content

PERPADI | Perkumpulan Penggilingan Padi dan Pengusaha Beras Indonesia

Visi, Misi, Fungsi dan Peran PERPADI
Visi, Misi, Fungsi dan Peran PERPADI

Visi, Misi, Fungsi & Peran

Visi, Misi, Fungsi & Peran

PERAN PERPADI

Menfasilitasi terjalinnya kemitraan antara penggilingan padi dengan petani dan antar penggilingan padi
Menfasilitasi pemanfaatan sumber permodalan yang berasal dari dana kredit dan UKM
Menfasilitasi peningkatan kemampuan teknis dan manajemen penggilingan padi
Menfasilitasi kerjasama pemasaran gabah dan beras
Menfasilitasi terciptanya dinamisasi perdaganganan beras antar pulau
Memberikan sumbang saran kepada pemerintah yang berkaitan dengan kebijakan perberasan
Melakukan monitoring harga gabah dan beras ( khususnya pada saat panen raya dan hari-­‐hari besar keagamaan/nasional)
Menfasilitasi kerjasama di bidang penelitian dengan perguruan tinggi dan Lembaga peneliian
PERPADI
Pengembagan
Teknologi dan SDM
  • Pengembangan Teknologi
    • Melakukan pelatihan teknis dan manajemen usaha penggilingan padi
    • Melakukan uji coba dan sosialisasi teknologi baru penggilingan padi
    • Melakukan kajian teknologi baru melalui FGD, lokakarya dan seminar
  • Pengembangan SDM
    • Melakukan pelatihan teknis dan manajemen usaha penggilingan padi
    • Melaksanakan studi banding di dalam maupun ke luar negeri
Pengembangan
Usaha
  • Melakukan pembentukan koperasi PERPADI
  • Merintis dan melakukan usaha bisnis di bidang perberasan dengan prioritas usaha resi gudang, usaha jasa alsin pertanian dan pemasaran gabah/beras
  • Merumuskan dan membentuk pola atau model kemitraan usaha/bisnis yang melibatkan pengurus dan anggota PERPADI
  • Peningkatan kinerja teknis dan manajemen usaha untuk meningkatkan fisibilialitas terhadap perbankan
Pengembangan
Kemitraan
  • Menjalin kemitraan dengan instansi pemerintah dalam pengembangan SDM Penggilingan padi dan program revitalisasi penggilingan padi
  • Menjalin kerjasama dengan Perum Bulog dan jajaran ditingkat wilayah dalam pengadaan gabah beras dan operasi pasar beras
  • Melakukan temu usaha kemitraan antara penggilingan padi dan pedagang beras
Pengembangan
Informasi
  • Membuat sistem informasi harga (domestik dan international) dan stok beras yang dapat diakses oleh seluruh anggota
  • Melakukan pemantauan situasi perberasan secara realtime dan dimuat/disebarluaskan di situs atau dikirim ke DPD untuk disebarluaskan